Lowongan Kerja Kantor OJK Provinsi Sumatera Barat April 2021
Lowongan Kerja Kantor OJK Provinsi Sumatera Barat April 2021 - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) merupakan lembaga independen yang mempunyai fungsi, tugas dan wewenang pengaturan, pengawasan, pemeriksanaan dan penyidikan. Kantor OJK Provinsi Sumatera Barat beralamat di Jl. Khatib Sulaiman No. 68 Ulak Karang Selatan, Kec. Padang Utara, Kota Padang, Sumatera Barat.
Saat ini Kantor OJK Provinsi Sumatera Barat kami membuka lowongan kerja terbaru pada bulan April 2021. Berikut kami informasikan terkait posisi, persyaratan dan berkas lamaran yang dibutuhkan dalam mengajukan lowongan kerja tersebut. Kantor OJK Provinsi Sumatera Barat tidak bekerjasama dengan travel agent manapun selama proses penerimaan karyawan. Hati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan dari pihak Kantor OJK Provinsi Sumatera Barat jika ada indikasi yang mencurigakan dengan meminta transfer sejumlah uang dan iming-iming untuk dijanjikan lulus dalam proses seleksi.
Lowongan Kerja Kantor OJK Provinsi Sumatera Barat Terbaru 2021
THOS AGENDARIS
Kualifikasi :
- Pria/ Wanita
- Berusia 21 s/d 32 tahun
- Pendidikan formal minimal D3
- Berpenampilan menarik, rapi dan bersih
- Dapat berkomunikasi dengan baik
- Sehat jasmani dan rohani
- Memahami tugas agendaris/ sekretaris
- Mahir menggunakan microsoft office
- Diutamakan memiliki pengalaman dibidangnya min. 1 tahun & memiliki kemampuan seni/ olahraga
- Jujur, disiplin dan bertanggung jawab
- Surat lamaran kerja
- Curriculum vitae (CV)
- Foto copy ijazah legalisir
- Foto copy trankrip nilai
- Foto copy KTP
- Phas foto 4x6 (2 lembar)
- Surat keterangan sehat dari Puskesmas/ Rumah Sakit
- Surat keterangan bekerja dari perusahaan/ instansi sebelumnya bagi yang berpengalaman
- Nomor telepon/ handphone yang dapat dihubungi
Baca Juga : Lowongan Kerja CV. Sinar Surya
Baca Juga : Lowongan Kerja PT. Trakindo Utama
Bagi yang berminat dan tertarik dengan lowongan kerja Kantor OJK Provinsi Sumatera Barat tersebut silahkan kirim via Pos/ antarkan langsung surat lamaran lengkap beserta dokumen pendukung lainnya ke alamat :
KANTOR OJK PROVINSI SUMATERA BARAT
Jl. Khatib Sulaiman No. 68 Ulak Karang Selatan
Kec. Padang Utara, Kota Padang
Sumatera Barat
Telp. 0751-890033/ 890089
Sumber Informasi : Kantor OJK Provinsi Sumatera Barat
Metode Informasi : Ketik Ulang (Re-Type)
Batas Lamaran : 22 April 2021
PERHATIAN : Silahkan gabung Grup Telegram Padang Jobs klik link https://t.me/padangjobs jangan lupa nyalakan notifikasi untuk mengikuti update informasi lowongan kerja terbaru setiap harinya. Seluruh tahapan seleksi dalam proses penerimaan karyawan tidak dipungut biaya apapun HATI-HATI terhadap penipuan.